Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

[TERBARU] Contoh Proposal Permohonan Pencairan Dana Desa atau DD Tahun 2021, Format MS Word

Mediabritarakyat - Halo sahabat perangkat desa, apa kabarnya? Semoga sehat selalu, amin. Sudah ngopi belum, ngopi sana biar seger. Hehe

Baiklah kali ini kita akan membahas tentang contoh Format Pengajuan Dana Desa atau DD dari Pemerintah Pusat Tahun Anggaran 2021.

Perlu diketahui bersama bahwa, Surat Permohonan Pencairan Dana Desa adalah salah satu surat permohonan yang berisi permintaan/permohonan/pengajuan untuk mengurus pencairan dana desa.

Ilustrasi/updesa

Dana Desa yang kami maksud adalah DD dari Pusat maupun ADD dari Kabupaten sesuai tahun atau tahap yang direncanakan. 

Misalnya tahun anggaran tahun 2021, Tahap 1 atau Tahap 2 atau tahap 3. Meski begitu disesuaikan dengan keperluan Desa Anda masing-masing.

Selain itu, Surat Permohonan Pencairan Anggaran Desa ini merupakan pelengkap administrasi desa yang biasanya dimasukkan dalam Proposal pencairan anggaran DD maupun ADD. 

Lebih khusus untuk anggaran DD, Surat Permohonan atau Surat Pengajuan Dana ini dapat menjadi pelengkap dari syarat penyaluran dana desa sebagaimana diatur dalam PMK tentang Pengelolaan Transfer ke Daerah dan Dana Desa, terlebih ddi masa pandemi Covid19, maka perlu ditambahkan dengan daftar Penerima BLT DD 2021.

Surat pengajuan proposal dana desa DD ini telah diatur dalam Peraturan Daerah (Perda) atau Peraturan Bupati (Perbup) mengenai kelengkapan-kelengkapan dokumen yang harus ada dalam proses pencairan/penyaluran.

Disana telah lengkap syarat-syarat apa saja yang perlu dilengkapi agar Dana Desa (DD) maupun Alokasi Dana Desa (ADD) bisa cair tanpa ada kendala.

Nah, jika anggaran bantuan desa telah cair atau masuk dari Rekening Kas Daerah (RKD) ke Rekening Kas Desa (RKDes). 

Maka dari itu untuk mencairkan dana tersebut, Pelaksana Kegiatan Anggaran atau Tim Pengadaan Barang dan Jasa di Desa harus terlebih dahulu mengajukan beberapa dokumen pencairan. 

Hal ini juga sesuai dengan Permendagri Nomor 20 Tahun 2018. Diantaranya, Surat Permintaan Pembayaran (SPP) dan Pernyataan Tanggungjawab Belanja disertai bukti-bukti yang penerimaan maupun pengeluaran.

Lebih lanjut kami informasikan juga, bahwa Contoh surat permohonan yang kami bagikan ini bukanlah ditujukan kepada Kepala Desa, namun diajukan untuk ditujukan kepada Pihak terkait (Atasan) dalam hal ini Pemerintah Kabupaten sesuai daerah Anda masing-masing.

Ini hanya contoh teks format surat pengajuan surat permohonan pencairan/penyaluran bantuan, tidak mutlak sama, karena tiap Desa dapat menyesuaikan dengan keperluan dan format di daerah Anda.

Demikian contoh surat permohonan dana desa kali yang dapat kami bagikan semoga bermanfaat dan salam merdesa!!

AMBIL DISINI CONTOH PROPOSAL PENGAJUAN DANA DESA (DD) TAHUN 2021 Format MS WORD

Latar Belakang.

Pembarıgurıarı merupakarı Prioritas utama dalam meningkatkan perekonomian dimasyarakat bukan hanya infrastruktur akan tetapi Indek Pembangunan Manusia sangat menunjang didalam setiap kegiatan, sehingga dapat mendukung terhadap paningkatan pembangunan dalam kemandirian Desa, sesuai dengan Visi Kabupaten Tasikmalaya yang mewujudkan Kabupaten Tasikmalaya yang Religius Islami, Baik, Bersih , unggul melalui Pembangunarı yang Berbasis Perdesaan, sehingga dapat terwujud satu Indonesia Membangun Desa . 

Program Dana Desa merupakan Program dari Pemerintah yang diberikarı/ disalurkan melalui Pemerintah Desa dan dilaksanakan oleh Desa dalam memberdayakan masyarakat yang ada di perdesaan.

Dana desa diprioritaskan untuk menuju SDGs Desa dengan fokus pada
permasalaha yang dihadapi masing-masirig Desa.

Maksud dan Tujuan.

Dana Desa merupakan Program Pemerintah yang bersumber dari APBN yang disalurkan melalui Pemerintah Kabupaten Tasikmalaya antara lain :

  1. Dapat lebih meningkatkan penyelenggaraan Pemerintahan Desa dalam melaksanakan Pelayanan Pemerintahan, Pembangunan dan Kemasyarakatan sesuai dengan kewenangannya;
  2. Dapat meningkatkan kemampuan Lembaga Kemasyarakatan Desa didalam Perencanaan, Pelaksanaan dan pengendalian dalam Pembangunan secara partisifatip yang sesuai dengan potensi Desa;
  3. Dapat mendorong peningkatan swadaya gotong royong di masyarakat dalam memberdayakan masyarakat sehungga terciptarıya nilai kebersamaan dan rasa memiliki dalam pembangunan;
  4. Merıirıgkatkarı percepatan akselerasi pembarıgunan di Dalam meningkatkan Pemerataan Pendapatan , kesempatan bekerja bagi masyarakat perdesaan;
  5. Dapat mencapai tujuan SDGs yang direncanakan sesuai dengan peraturan menteri Desa PDTT Nomor 13 tahun 2020 tentang prioritas Dana Desa Tahun 2021.
  6. Sasaran
Program Dana Desa melalui Barıtuarı Keungan sasaran kegiatarırıya :
  1. Kemampuan aparat, kelembagaan dan keuangan Desa dalam mengelola pembangunan di Desa sebagai perwujudan dari pelaksanaan otonomi Desa yang nyata, dinamis serasi dan bertanggung jawab;
  2. Keterpaduan pembangunan sehingga pembarıgunan di perdesaan dapat memberikan hasil guna dan daya guna serta dapat mendorong potensi masyarakat berperan aktif dalam pelaksanaan pembarıgunan infrastruktur perdesaan;
  3. Kesejahteraan masyarakat yang terus meningkat melalui penciptaan lapangan kerja, perluasan kesempatan kerja dan kesempatan berusaha sehingga meningkatkan tarap hidup dan mewujudkan kesejateraan bagi masyarakat desa.
Ruang Lingkup Kegiatan
  • Kegiatan yang dilaksanakan adalah dari APBN di Kabupaten Tasikmalaya melalui Bantuarı Dana Desa yang masih perlu ditirıgkatkarı dalam program dan kegiatan berskala lokal dan desa, Bidang Pembangunan Desa Dan Pemberdayaan Masyarakat.
Bantuan Dana Desa
Anggaran bantuan dana desa untuk pembangunan Infrastruktur perdesaan yang telah masuk pada daftar RPJMDes dan Rencana Kerja Pemerintah Desa tahun 2021 yang akan digunakan untuk kegiatan sebagai berikut :
  • Rencana Pelaksanaan Kegiatan
  • Rencana Pelaksanaan
  • Kegiatan kegiatan tersebut didanai dari Bantuan Dana Desa yang bersumber dari Anggaran Pendapatan Belanja Negara ( APBN ) di Kabupaten Tasikmalaya Tahun Anggaran 2021
Waktu Pelaksanaan
Pelaksanaan Kegiatan Bantuarı Dana Desa dari APBN tahurı 2021 dilaksanakan dalam waktu 320 hari setelah diterima pencairan dana.

Keswadayaan Masyarakat
Pada dasarnya masyarakat pada lokasi kegiatan tersebut dalam pelaksanakan Bantuan Dana Desa ini telah dipersiapkan baik berupa tenaga maupun material yang ada di masyarakat.
Hasil Yang diharapkan
Dengan adanya kegiatan Barıtuan Dana Desa yang bersumber dari APBN di Kabupaten Tasikmalaya kami harapkan :
  1. Pemerintah Desa akan lebih berkualitas sehingga termotivasi untuk dapat melaksanakan tugas dan perannya dalam palayanan secara prima kepada masyarakat;
  2. Masyarakat desa lebih bertanggungjawab dalam pelaksanaan pembangunan sehingga partisifasi masyarakat dalam membarıgurı Desa lebih menirıgkat;
  3. Pelaksanaan musrenbang Desa akan lebih terencana dengan tepat sasaran dan tepat manfaat;
  4. Dapat memperlancar arus transportasi dan komunikasi di tingkat Desa;
  5. Dapat menirıgkatkarı parıdapatannya yang lebih sejahtera;
  6. Dapat mengurangi tingkat kemiskinan masyarakat.
Pembiayaan
Sumber Biaya Kegiatan Dana Desa berasal dari :
Bantuarı Dana Desa tahun 2021 yang berasal dari APBN di Pemerintah Daerah Kabupaten Tasikmalaya;
Hasil swadaya masyarakat yang berupa tenaga dan material untuk kegiatan tersebut.
Manfaat yang diharapkan dengan dilaksanakannya program/kegiatan adalah sebagai berikut:
Kegiatan Infrastruktur
  • Pembangunan infrastruktur berkelanjutan adalah strategi dalam menciptakan pembangunan yang bermanfaat bagi masyarakat, lingkungan dan komunitas. Indikator yang digunakan dalam pembangunan infrastruktur berkelanjutan adalah berkontribusi pada pembangunan ekonomi dengan menciptakan kerja, pendapatan, skill dan keterampilan;
Kegiatan Pemberdayaan
  • Dengan adanya kegiatan di bidang Pemberdayaan diharapkan bisa meningkatkan kapasitas dan sumber daya manusia yang lebih baik meningktkan perekonomian masyarakat dan supaya dapat meningkatkan Pendapatan Desa. 

CONTOH PROPOSAL PENGAJUAN DANA DESA (DD) TAHUN 2021 Format MS WORD